Ultrasonic flaw detector NOVOTEST UD 4701PA adalah alat untuk mendeteksi cacat pada barang jadi, setengah jadi dan sambungan las serta dapat menentukan koordinatnya dengan menggunakan DAC dan fungsi DGS.
Dilengkapi dengan layar TFT warna kontras ( resolusi 640 x
480 ), dapat di andalkan dengan tingkat ketahanan, dan perangkat siap di gunakan
dimana saja, di laboratorium atau di lokasi yang berpengaruh lingkungan yang
agresif misal suhu, kotoran dan curah
hujan.
Phassed Array Ultrasonic Flaw detector memiliki 2 input axis encoder,
yang memungkinkan pengguna untuk menguhubungkan berbagai scanner untuk membangun C-, B- dan scan lain dan pemindaian TOFD dari berbagai barang yang di uji.
Selama 5 menit alat ini harus dikalibrasi terlebih dahulu . Phased Array Flaw Detector dapat melakukan pemeriksaan
dengan cepat dan memberikan hasil
pengujian yang berkualitas.
Kelebihan dari Phased Array Flaw Detector UD4701PA :
16 Channel PA dengan pemrosesan sinyal C-SAFT / TFM;
Dapat merekam sinyal dengan posisi 1 atau 2 rotary encoder;
RF Amplifier untuk menyamakan sensitivitas di sudut-sudut input;
Menyesuaikan aperture dan sudut pemindaian;
Tidak ada komentar:
Posting Komentar